Iqbal menjadi pemain Irak pertama yang melakoni penampilan senior bersama Manchester United. Lahir dan tumbuh di Manchester, ia sejatinya bisa saja membela Inggris ataupun Pakistan di level internasional.
Namun, pemuda berpaspor Inggris dan Irak itu akhirnya menjatuhkan pilihan pada Timnas Irak.