Sadio Mane Datang, Robert Lewandowski Hengkang? Ini Kata CEO Bayern Oliver Kahn

Rully Fauzi Suara.Com
Kamis, 23 Juni 2022 | 15:04 WIB
Sadio Mane Datang, Robert Lewandowski Hengkang? Ini Kata CEO Bayern Oliver Kahn
Penyerang Bayern Munich, Robert Lewandowski. [Ronny Hartmann / AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Masa depan Robert Lewandowski sendiri di Bayern hingga kini masih terus dispekulasikan.

Bayern Munich sudah tegas menyatakan, striker internasional Polandia itu hanya bisa pergi dengan tebusan 50 juta euro secara kontan pula.

Sementara itu Barcelona, klub yang diinginkan Lewandowski, sudah mengajukan tawaran. Akan tetapi, tawaran tersebut masih jauh dari ekspektasi Bayern.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI