Pelatih dan Pemain Andalan
Untuk meraih prestasi terbaik di Piala Dunia 2022 kali ini, Polandia masih akan bergantung pada pemain-pemain kunci yaitu Robert Lewandowski.
Penyerang yang baru pindah ke Barcelona itu tampil sudah menjadi andalan Polandia dalam beberapa tahun terakhir di lini depan.
Selain Lewandowski, Polandia juga akan berharap pada tenaga gelandang milik Napoli, Piotr Zielinski. Dia sudah mengantongi 72 caps dengan torehan 9 gol bagi Polandia.
Di lini belakang, Polandia juga akan berharap banyak pada performa kiper Juventus dan eks Arsenal, Wojciech Szczesny. Kiper berusia 31 tahun itu selalu jadi piihan utama Polandia.
Polandia akan dipimpin oleh Czeslaw Michniewicz di kursi pelatih. Dia baru ditunjuk sebagai pelatih Polandia pada Januari 2022 kemarin dan dikontrak hingga akhir Desember mendatang.
Dengan durasi kontrak yang tak panjang itu, Piala Dunia 2022 menjadi satu-satunya ajang pembuktian bagi Michniewicz.
Berikut daftar pemain Timnas Polandia:
Kiper
Baca Juga: Waduh! Jumlah Stadion untuk Piala Dunia U-20 Bakal Dikurangi, Ini Penjelasan PSSI
- Lukasz Fabianski (West Ham)
- Lukasz Skorupski (Bologna)
- Wojciech Szczesny (Juventus)
Bek