Carraro saat itu menjabat sebagai Presiden FIGC dan jelas mendapat banyak sorotan dari publik, hingga akhirnya ia memutuskan mundur dari jabatannya.
6. Carlo Tavecchio
Italia kembali menjadi sorotan publik sepak bola dunia setelah Carlo Tavecchio mundur dari jabatannya sebagai presiden federasi.
Alasannya karena Italia gagal melaju di putaran final Piala Dunia 2018, tekanan luar biasa dari publik membuatnya kewalahan dan akhirnya memutuskan mundur.
![Pangeran Johor, Tunku Ismail ibni Sultan Ibrahim [AFP]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2021/03/02/11190-tunku-ismail-ibni-sultan-ibrahim.jpg)
7. Tunku Ismail Sultan Ibrahim
Merupakan Presiden Federasi Sepak Bola Malaysia yang mengundurkan diri karena malu ranking timnas Malaysia di tabel FIFA merosot.
Malaysia saat itu menempati ranking ke-178 FIFA, hal yang membuat Tunku Ismail tak berpikir dua kali untuk segera mundur dari jabatannya.
[Penulis: Eko Isdiyanto]
Baca Juga: Presiden FIFA dan Ketum PSSI Main Bola Bareng di Stadion Madya