Sudah ada 32 negara yang lolos ke Piala Dunia FIFA 2022 antara lain:
- Qatar (Tuan Rumah)
- Argentina
- Brasil
- Inggris
- Prancis
- Spanyol
- Belgia
- Portugal
- Jerman
- Belanda
- Uruguay
- Kroasia
- Denmark
- Meksiko
- Amerika Serikat
- Senegal
- Wales
- Polandia
- Australia
- Jepang
- Maroko
- Swiss
- Ghana
- Republik Korea
- Kamerun
- Serbia
- Kanada
- Kosta Rika
- Tunisia
- Arab Saudi
- Republik Islam Iran
- Ekuador.
Jadwal pertandingan Piala Dunia 2022
Berikut jadwal dasar untuk Piala Dunia 2022 di Qatar.
- 20 November 2022: Upacara Pembukaan, pembuka Grup A (Qatar v Ekuador)
- 2 Desember 2022: Babak final pertandingan grup
- 3-6 Desember: Babak 16 Besar
- 9-10 Desember: Perempat final
- 13-14 Desember: Semifinal
- 17 Desember: Pertandingan Tempat Ketiga
- 18 Desember: Final
Demikian itu informasi kapan Piala Dunia 2022 akan berlangsung. Semoga bermanfaat.
Kontributor : Mutaya Saroh