3 Klub Eropa Penyumbang Pemain Terbanyak di Semifinal Piala Dunia 2022

Arief Apriadi Suara.Com
Selasa, 13 Desember 2022 | 10:01 WIB
3 Klub Eropa Penyumbang Pemain Terbanyak di Semifinal Piala Dunia 2022
Pemain Argentina Rodrigo De Paul mencium bola saat menghadapi Polandia di matchday ketiga Grup C Piala Dunia 2022, 1 Desember 2022. [AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

2. Atletico Madrid

Penyerang Prancis #07 Antoine Griezmann (bawah, kedua kiri) menembak untuk mencetak gol melewati kiper Tunisia #16 Aymen Dahmen (Kanan) yang kemudian dianulir setelah peninjauan VAR karena offside pada pertandingan sepak bola Grup D Piala Dunia Qatar 2022 antara Tunisia dan Prancis di Education Stadion Kota di Al-Rayyan, sebelah barat Doha pada 30 November 2022. Franck FIFE / AFP
Penyerang Prancis #07 Antoine Griezmann (bawah, kedua kiri) menembak untuk mencetak gol melewati kiper Tunisia #16 Aymen Dahmen (Kanan) yang kemudian dianulir setelah peninjauan VAR karena offside pada pertandingan sepak bola Grup D Piala Dunia Qatar 2022 antara Tunisia dan Prancis di Education Stadion Kota di Al-Rayyan, sebelah barat Doha pada 30 November 2022. Franck FIFE / AFP

Angel Correa, Nahuel Molina, Rodrigo de Paul (Argentina); Antoine Griezmann (Prancis); Ivo Grbic (Kroasia)

3. Sevilla

Kiper Timnas Maroko, Yassine Bounou tampil pada laga babak 16 besar Piala Dunia 2022 kontra Spanyol di Stadion Education City, Al-Rayyan, Qatar, Rabu (7/12/2022) dini hari WIB. [KARIM JAAFAR / AFP]
Kiper Timnas Maroko, Yassine Bounou tampil pada laga babak 16 besar Piala Dunia 2022 kontra Spanyol di Stadion Education City, Al-Rayyan, Qatar, Rabu (7/12/2022) dini hari WIB. [KARIM JAAFAR / AFP]

Yassine Bounou, Youssef En-Nesyri (Maroko); Gonzalo Montiel, Marcos Acuna, Papu Gomez (Argentina)

[Eko Isdiyanto]

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI