Profil Million Manhoef, Pemain Keturunan Indonesia yang Bikin Gol di Laga Vitesse vs Utrecht

Reky Kalumata Suara.Com
Senin, 13 Februari 2023 | 15:15 WIB
Profil Million Manhoef, Pemain Keturunan Indonesia yang Bikin Gol di Laga Vitesse vs Utrecht
Million Manhoef melakukan selebrasi usai menjebol gawang FC Utrecht. (Instagram/@mijnvitesse)

“Terlepas dari Belanda-Suriname, dia juga memiliki akar keturunan Indonesia dari sisi ibunya. Kakek Milliano merupakan orang Indonesia,” tulis Football Talentnesia ID.

Jika melihat profil Instagramnya, Million Manhoef memang mencantumkan bendera Indonesia bersama dengan bendera Belanda dan juga Suriname.

(Kontributor: Muh Faiz Alfarizie)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI