Pertajam Lini Depan, Brighton Resmi Datangkan Joao Pedro dari Watford

Reky Kalumata Suara.Com
Sabtu, 06 Mei 2023 | 09:15 WIB
Pertajam Lini Depan, Brighton Resmi Datangkan Joao Pedro dari Watford
Penyerang Watford Joao Pedro ketika masih membela Fluminense dan merayakan keberhasilannya mencetak gol menghadapi Atletico Nacional pada gelaran Copa Sudamericana di Stadion Maracana, Rio de Janeiro, Brazil. (23/5/2019). (ANTARA/AFP/CARL DE SOUZA)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

“Dia juga telah beradaptasi dengan baik di sini, dengan pengalaman yang baik di Liga Premier dan Kejuaraan dan lebih dari 100 permainan untuk Watford,” kata Weir.

“Kami benar-benar menantikan untuk mulai bekerja dengannya di pramusim, di sini di Inggris, dan saat kami melakukan perjalanan ke Amerika Serikat untuk Seri Musim Panas Liga Premier,” lanjutnya.

Joao Pedro mengawali karier profesionalnya di tanah kelahirannya bersama Fluminense pada Maret 2019.

Bersama Fluminense, Joao Pedro berhasil memberikan tujuh gol dari 29 pertandingan dan berkat penampilan ini kemudian membuat Watford kepincut pada awal tahun 2020.

Di musim ini, di Championship, Joao Pedro telah mencatatkan 11 gol dari 35 pertandingan bersama tim.(ANTARA)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI