Saddil Ramdani dan Jordi Amat Dapat Panggilan Timnas Indonesia, Media Malaysia Ikut Bangga

Kamis, 31 Agustus 2023 | 13:01 WIB
Saddil Ramdani dan Jordi Amat Dapat Panggilan Timnas Indonesia, Media Malaysia Ikut Bangga
Pemain Johor Darul Tazim, Jordi Amat (Twitter / @idextratime)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Jordi Amat yang berperan sebagai Kapten Johor Darul Ta'zim (JDT) bisa dibilang paling menonjol saat ini," tulis Semuanya Bola lagi.

"Kualitas yang dimiliki Jordi tentunya dibebani Shin Tae-yong untuk terus memperkuat aras pertahanan Indonesia menghadapi kuatnya fisik serangan Turkmenistan," tambahnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI