Ngeri! Media Vietnam Sesumbar Bisa Kalahin Timnas Indonesia Dua Kali

Senin, 18 Maret 2024 | 11:02 WIB
Ngeri! Media Vietnam Sesumbar Bisa Kalahin Timnas Indonesia Dua Kali
Salah satu aksi pemain timnas Vietnam saat berhadapan dengan Indonesia (pssi.org)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Doan Van Hau adalah pemain yang kerap menebar provokasi saat menghadapi Indonesia. Ia sempat mencederai Evan Dimas saat partai final Sea Games 2019.

Tak sampai di situ, ia juga pernah melakukan aksi brutal pada Dendy Sulistyawan di Piala AFF 2022. Doan Van Hau juga memancing keributan dengan Marc Klok di laga yang sama dan menilai gelandang Indonesia itu sebagai pemain drama.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI