Filipina saat ini memang tidak bisa diremehkan.
Pada leg pertama Grup F, Filipina berhasil tahan imbang Timnas Indonesia 1-1.
Terbaru, Filipina sempat membuat susah Vietnam meski pada akhirnya kalah 2-3.
Oleh sebab itu, Timnas Indonesia tak bisa anggap enteng Filipina.