Justin Hubner Sindir Pemain Keturunan yang Dulu Menolak Kini Tertarik Gabung Timnas Indonesia: Lucu!

Arief Apriadi Suara.Com
Jum'at, 14 Juni 2024 | 14:54 WIB
Justin Hubner Sindir Pemain Keturunan yang Dulu Menolak Kini Tertarik Gabung Timnas Indonesia: Lucu!
Pesepak bola Timnas Indonesia Justin Hubner (ketiga kiri) menyundul bola dengan dikawal para pesepak bola Timnas Irak pada laga lanjutan Grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Kamis (6/6/2024). Timnas Indonesia kalah dengan skor 0-2. ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja/aww.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Selepas itu, Hilgers tidak lagi mendapatkan panggilan Timnas Belanda di level kelompok umur maupun tim senior. Hal itu membuatnya masih memenuhi syarat untuk pindah asosiasi dan bermain untuk Timnas Indonesia.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI