Netizen Khawatir, 3 Alasan Shayne Pattynama Wajib Tinggalkan KAS Eupen

Irwan Febri Suara.Com
Minggu, 22 September 2024 | 20:00 WIB
Netizen Khawatir, 3 Alasan Shayne Pattynama Wajib Tinggalkan KAS Eupen
Bek sayap kiri Timnas Indonesia, Shayne Pattynama. [Dok. Suara.com/Arief Apriadi]

Suara.com - Nasib Shayne Pattynama di Liga Belgia bersama KAS Eupen jadi sorotan netizen, bek Timnas Indonesia punya banyak alasan untuk pergi cari klub baru.

Netizen Indonesia mulai mengkhawatirkan nasib Shayne Pattynama di KAS Eupen yang tak kunjung mendapat menit bermain reguler.

Publik Tanah Air pun dibuat resah, mereka takut kualitas bermain Shayne Pattynama luntur perlahan akibat jarang bermain.

Tentu saja hal itu akan memengaruhi performa sang pemain ketika dipanggil Shin Tae-yong memperkuat Timnas Indonesia.

Sayang juga dengan usia yang masih sangat muda, karier Shayne Pattynama di Eropa justru meredup padahal sempat naik drastis.

Karena itu netizen meminta Shayne untuk meninggalkan KAS Eupen dan mencari klub baru, setidaknya ada tiga alasan kuat ia melakukan itu.

Lantas apa saja? berikut tiga alasan kuat Shayne Pattynama perlu meninggalkan KAS Eupen dan gabung klub lain.

1. Menit Bermain

Menit bermain menjadi alasan kuat pertama Shayne harus meninggalkan KAS Eupen, pasalnya sejak bergabung Februari lalu ia baru tiga kali bermain.

Baca Juga: Digoda Makan Mi Instan, Reaksi Rizky Ridho Disanjung Netizen

Tiga kali pertandingan yang dimainkan Shayne Pattynama pun hanya berbuah total 30 menit bermain, tentu ini bukan masalah kecil.

Shayne harus bisa mendapatkan kepercayaan pelatih dan tampil reguler, jika tidak maka ia harus pergi dari klub tersebut.

Lebih baik bermain untuk klub papan tengah atau bawah Liga Belgia tetapi reguler, dari pada hanya menjadi cadangan yang tidak dipilih.

2. Kualitas Permainan

Jarang bermain akan berdampak pada kualitas permainan Shayne Pattynama dan hal itu pastinya akan terbawa performanya di Timnas Indonesia.

Shayne harus pergi dari KAS Eupen jika tak mendapat menit bermain reguler, jika tidak maka bakatnya akan sia-sia begitu saja.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kira-Kira Cara Kerjamu Mirip dengan Presiden RI ke Berapa?
Ikuti Kuisnya ➔
Checklist Mobil Bekas: 30 Pertanyaan Pemandu pas Cek Unit Mandiri, Penentu Layak Beli atau Tidak
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mental Health Check-in, Kamu Lagi di Fase Apa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Pilih Jenis Motor Favorit untuk Tahu Gaya Pertemanan Kamu di Jalanan
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI