Salah satu sindiran datang dari Akmal Marhali yang menyebut bahwa Shin Tae-yong hoki selama menukangi Timnas Indonesia.
Hal ini dianggap pecinta sepak bola Tanah Air tak menghormati jasa pemain dan pelatih yang membawa Timnas Indonesia bisa menembus Piala Asia dan putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
(Felix Indra Jaya)