3 Alasan Shin Tae-yong Cocok Latih ASEAN All Star Lawan Manchester United

Irwan Febri Suara.Com
Rabu, 05 Maret 2025 | 16:30 WIB
3 Alasan Shin Tae-yong Cocok Latih ASEAN All Star Lawan Manchester United
Shin Tae-yong, akhirnya angkat bicara setelah sekian lama bungkam terkait isu yang beredar tentang dirinya. (IG Shin Tae-yong)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

1. Sosok Berpengaruh di Asia Tenggara

Shin Tae-yong diakui sebagai sosok pelatih yang memiliki pengaruh besar di dunia sepak bola Asia Tenggara.

Pengalaman melatih Timnas Indonesia selama beberapa tahun membuat nama Shin Tae-yong dikagumi publik Asia Tenggara.

Terlebih pelatih asal Korea Selatan itu dinilai berhasil mengangkat derajat sepak bola Indonesia di level internasionaL.

2. Berstatus Tanpa Tim

Usai dipecat PSSI dan meninggalkan Timnas Indonesia, Shin Tae-yong masih belum kembali melatih atau terikat dengan klub maupun tim nasional.

Shin Tae-yong memang sempat menjalani kesibukan di Indonesia selepas tak melatih timnas, namun bukan kesibukan melatih tim sepak bola.

Status Shin Tae-yong ini membuatnya akan lebih mudah ditunjuk sebagai pelatih tim ASEAN All Stars, bukan tidak mungkin.

3. Kualitasnya Diakui Dunia Internasional

Baca Juga: Disebut-Sebut Bakal Latih Tim ASEAN All Stars, Ada 2 Alasan STY Pantas untuk Emban Jabatan Itu

Publik Vietnam mengakui Shin Tae-yong cocok sebagai pelatih yang menukangi tim ASEAN All Stars melawan Manchester United.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI