Dengan kompetisi yang ketat di Liga Belgia dan pengalaman bermain di luar negeri, para pemain ini memiliki potensi besar untuk mengangkat performa Timnas Indonesia ke level yang lebih tinggi.
Yang dibutuhkan kini adalah kestabilan performa dan komitmen untuk terus berkembang, baik di level klub maupun bersama Garuda.
Kontributor : Imadudin Robani Adam