Macan Kemayoran juga belum mengumumkan siapa yang akan bergabung dengan tim kesayangan Jakmania itu.
Jika lama bergabung, tentu akan merugikan tim sehingga persiapan yang dilakukan tidak bisa maksimal.
Hadirnya Jordi Amat dan Rafael Struick pastinya akan menambah kekuatan Persija, terlebih mereka adalah langganan Timnas Indonesia.