Plus Minus Keputusan Jens Raven Gabung Bali United, Pilihan Tepat?

Irwan Febri Suara.Com
Minggu, 13 Juli 2025 | 14:30 WIB
Plus Minus Keputusan Jens Raven Gabung Bali United, Pilihan Tepat?
Jens Raven Saat Membela Timnas Indonesia U-20. (instagram.com/@jensraven9)

Sebab, jika sudah meninggalkan Eropa, Jens Raven tentu akan kesulitan untuk kembali mendapatkan klub di sana. Ini bisa menghancurkan karier pemain itu juga mengalami stangnansi atau kemacetan perkembangan.

3. Ekspektasi Meningkat

Jika Jens Raven bergabung dengan Bali United, ekspektasi terhadapnya bakal semakin besar. Sebab, kini dia bakal dituntut untuk menjadi penyerang haus gol yang bisa berkontribusi besar kepada klub.

Itulah yang membuat ekspektasi terhadapnya menjadi tinggi. Situasi semacam ini juga bisa menjadi tekanan tersendiri. Apabila tak mampu mengatasinya, dia bisa gagal bersinar.

Itulah sejumlah sisi positif dan negatif yang bisa muncul jika Jens Raven benar-benar bergabung dengan Bali United untuk musim Super League 2025/2026. Keputusan ini tentu menjadi pertaruhan besar bagi pemain berusia 19 tahun tersebut dalam meniti karier profesionalnya.

Kontributor: Muh Faiz Alfarizie

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI