Lolos Tes Medis tapi Batal Kontrak, Lyngby: Nathan Tjoe-A-On Pengecualian

Arief Apriadi Suara.Com
Jum'at, 18 Juli 2025 | 16:47 WIB
Lolos Tes Medis tapi Batal Kontrak, Lyngby: Nathan Tjoe-A-On Pengecualian
Batal Kontrak Nathan Tjoe-A-On, Lyngby: Dia Pengecualian. [Dok. Instagram/@nathantjoeaon]

Keputusan untuk tidak menandatangani kontrak menunjukkan bahwa negosiasi personal atau faktor lainnya menjadi penentu akhir dari saga transfer ini.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI