Sisi Lain Calon Pelatih Timnas Indonesia Timur Kapadze: Tak Bisa Jauh dari Anak

Galih Prasetyo Suara.Com
Kamis, 13 November 2025 | 17:00 WIB
Sisi Lain Calon Pelatih Timnas Indonesia Timur Kapadze: Tak Bisa Jauh dari Anak
Timur Kapadze pamit mundur dari Uzbekistan. Langkah ini membuka spekulasi ia gabung ke Timnas Indonesia. (Instagram/@timurkapadze18)
Baca 10 detik
  • Timur Kapadze menjadi kandidat kuat pelatih Timnas Indonesia dan tengah mempertimbangkan tawaran dari beberapa negara.
  • Tapadze berasal dari keluarga yang sangat lekat dengan dunia sepak bola dan memiliki karier gemilang sebagai pemain.
  • Di balik karier profesionalnya, Kapadze dikenal sebagai sosok keluarga yang hangat dan penuh kasih.

“Keluarga saya, anak-anak saya, alasan saya untuk tertawa dan tersenyum setiap pagi. Yang dibutuhkan anak hanyalah kasih sayang dan kebersamaan,” tulisnya dalam sebuah unggahan.

Kontributor: Adam Ali

×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI