Baca 10 detik
- Bahrain kalah 1-2 dari Somalia yang berada di peringkat 202 dunia.
- Hasil ini mengingatkan publik pada kontroversi Bahrain vs Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026.
- Sejak laga kontroversial tersebut, performa Bahrain terus merosot hingga jadi juru kunci Grup C.
Kekalahan dari Somalia kini menjadi preseden baru yang membuat performa Bahrain kembali dipertanyakan, sekaligus memperpanjang sorotan publik tentang perjalanan kontroversial mereka dalam beberapa tahun terakhir.
Kontributor : Imadudin Robani Adam