Rayakan Ultah ke-28, Billy Syahputra Nyekar ke Makam Olga Syahputra

Jum'at, 18 Januari 2019 | 12:29 WIB
Rayakan Ultah ke-28, Billy Syahputra Nyekar ke Makam Olga Syahputra
Billy Syahputra [Suara.com/Ismail]

Suara.com - Presenter sekaligus komedian Billy Syahputra berencana nyekar ke makam almarhum sang kakak, Olga Syahputra yang berada di Pemakaman Umum (TPU) Malaka, Jakarta Timur pada Jumat (18/1/2019) siang.

Hal itu dilakukan Bily Syahputra dalam rangka memperingati ulang tahunnya ke-28 yang jatuh pada 16 Januari kemarin.

"Hari ini Insya Allah Billy mau ke makam almarhum. Habis salat Jumat," ujarnya di kawasan Kapten P. Tendean, Mampang Prapatan, Jakarta Selatan.

Tidak cuma itu, kekasih Hilda Vitria ini juga berniat berbagi rezeki ke anak-anak asuhan Olga Syahputra sebagai penanda rasa syukur.

Billy Syahputra saat mendatangi Polda Metro Jaya, Senin (10/12/2018) dalam kasus dengan Kriss Hatta. (Sumarni/Suara.com)
Billy Syahputra saat mendatangi Polda Metro Jaya, Senin (10/12/2018) dalam kasus dengan Kriss Hatta. (Sumarni/Suara.com)

"Kan tadi Billy bilang, kalau untuk anak-anak panti asuhannya almarhum kan biasanya setiap tahunnya tuh Billy selalu berbagi, datengin ke rumah anak-anak," tutur Billy Syahputra.

"Memang jadwal Billy tuh berbentur sama jadwal syuting Billy. Makanya Billy tuh cuma berbagi rezeki sajalah buat anak-anak yatimnya almarhum supaya Billy didoakan," sambungnya lagi.

Selebihnya, di usia yang semakin matang, pemain 'Warisan Olga' ini cuma berharap bisa menjadi pribadi yang lebih baik.

"Nggak ada yang harus diperbaiki sebenarnya. Apa yang Billy jalankan ini diri Billy ya. Pokoknya di ulang tahun ini mudah-mudahan doa yang terbaik buat Billy. Semoga Billy jadi orang yang lebih baik lagi sih," pungkasnya.

Baca Juga: Uya Kuya Salut Billy Syahputra Berani Pinjam Uang di Jepang

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI