Suara.com - Meksi tidak ada ikatan darah, namun wajah seseorang bisa saja memiliki kemiripan.
Hal ini terbukti dan dialami oleh sederet artis tanah air yang memiliki wajah mirip bintang Hollywood.
Meski bukan saudara, namun mereka ini memiliki wajah yang mirip dan sangat identik.
Siapa saja mereka? Yuk, langsung saja kepoin 5 artis Indonesia yang memiliki wajah mirip bintang Hollywood dilansir dari @helloooface.
1. Jessie J dan Fla

Kemirian Jessie J dan Fla bahkan sampai digadang-gadang mencapao 80% lho. Keduanya memiliki rahang yang sama tegasnya.
2. Kristen Steward dan Dahlia Poland

Bak pinang dibelah dua, Dahlia Poland memiliki wajah yang sama persis dengan Kristen Steward.
Baca Juga: Mengusung Tema Hollywood 1969, Intip 5 Momen Ultah Ashraf Sinclair yuk!
Hidung, mata, dan bibir kedua wanita cantik ini begitu identik.