Suara.com - Salshabilla Adriani sempat tak bisa melihat akibat lensa kontak.
Kedua kornea mata Salshabilla Adriani luka, dan lukanya sudah cukup besar.
Sebelum musibah ini terjadi, Salshabilla Adriani memang kerap membagikan berbagai aktivitasnya lewat unggahan di Instagram.
Termasuk saat ia memakai lensa kontak dalam berbagai kesempatan.
Namun pesona Salshabilla Adriani sebenarnya terpancar tak hanya saat ia memamerkan mata indahnya, namun juga saat merem.

Tak percaya?
Yuk buktikan bersama dengan melihat lima foto liburan Salshabilla Adriani sambil merem ini!
1. Saat Salshabilla Adriani merem di depan etalase produk-produk minuman

Berada di Padang, artis dan selebgram cantik ini bergaya sambil merem di dalam swalayan.
Baca Juga: Liburan ke Bali, Park Shin Hye Curhat Soal Alergi Matahari
2. Awas kelilipan!