Ada The Divine Fury, 6 Film Park Seo Joon yang Harus Masuk Daftar Tontonanmu

Sabtu, 26 Juni 2021 | 08:10 WIB
Ada The Divine Fury, 6 Film Park Seo Joon yang Harus Masuk Daftar Tontonanmu
Park Seo Joon. (dok: Instagram/bn_sj2013)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Park Seo Joon berperan sebagai Min Hyuk yang merupakan guru les di salah satu rumah mewah di Parasite. Walaupun hanya berperan sebagai cameo, Park Seo Joon tetap tampil apik dan mengesankan di Parasite. Bahkan, tanpa datangnya Min Hyuk saat itu, alur cerita film Parasite mungkin tidak akan semenakjubkan itu. Park Seo Joon kabarnya juga akan membintangi film baru berjudul Dream dengan idol cantik IU. So, film Park Seo Joon mana yang jadi favoritmu? [Agatha Vidya Nariswari]

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI