Vicky Prasetyo melaporkan kasus ini ke polisi. Namun lantaran tidak memiliki bukti kuat, penyelidikan kasus itu pun dihentikan.
Selanjutnya giliran Angel Lelga yang melaporkan Vicky Prasetyo ke polisi. Dia merasa nama baiknya sudah dicemarkan oleh mantan co-host Okay Bos tersebut.