
9. Meskipun masih berumur dua tahun waktu itu, Malik sudah pintar menyanyikan lagu doa mengikuti irama sang bunda. Ekspresi lucunya saat sedang bernyanyi itu gak nguatin!

10. Senyumnya Malik yang lepas dan polos ini seakan menularkan kebahagiaan, ya.

11. Beranjak besar, Malik dan Abang Rendra seakan tidak terpisahkan. Meskipun hanya berbeda usia dua tahun, keduanya tampak akur dan selalu kompak. Nah, kalau sedang mengenakan pakaian dan gaya rambut yang sama gini, Malik dan Rendra jadi terlihat seperti anak kembar.

Itu dia potret anak kedua Dude Harlino yang baru saja genap berusia empat tahun. Semoga tumbuh menjadi anak sholeh kebanggaan Ayah dan Bunda, Malik!
Kontributor : Wahyu Panca Handayani