Diserang Visual, 5 Foto Teaser Comeback Member Red Velvet yang Kelewat Menawan

Jum'at, 06 Agustus 2021 | 12:56 WIB
Diserang Visual, 5 Foto Teaser Comeback Member Red Velvet yang Kelewat Menawan
Red Velvet. (Instagram/@redvelvet.smtown)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Selama 1,5 tahun hiatus, akhirnya Red Velvet comeback dengan album baru pada 16 Agustus mendatang. Kelima member kembali dengan mini album "Queendom".

SM Entertainment sudah merilis teaser foto dari masing-masing member lewat akun Instagram resmi Red Velvet. Visual Irene, Seulgi, Wendy, Joy dan Yeri disebut kelewat memukau.

Red Velvet (Instagram/@redvelvet.smtown)
Red Velvet (Instagram/@redvelvet.smtown)

Langsung yuk intip kecantikan member Red Velvet dalam teaser foto "Queendom".

1. Irene

Irene Red Velvet (Instagram.com)
Irene Red Velvet (Instagram.com)

Wajah Irene disebut-sebut sangat cantik. Ia bahkan dijuluki sebagai dewi kecantikan.

Parasnya yang awet muda tak membuat Irene terlihat sudah berusia 30 tahun.

2. Seulgi

Seulgi Red Velvet (Instagram.com)
Seulgi Red Velvet (Instagram.com)

Pada comeback kali ini, Seulgi mewarnai rambutnya dengan warna coklat oranye. Gadis 27 tahun itu juga didandani dengan poni yang dipotong di atas alis.

Warna rambut Seulgi tersebut mengingatkan para fans dengan era lagu Ice Cream Cake yang dirilis di tahun 2015 silam.

Baca Juga: JYP Bocorkan 3 Member Girl Group Baru, Ada yang Mirip Jennie BLACKPINK

3. Wendy

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI