6 Fakta Tukul Arwana, Komedian yang Dilarikan ke RS karena Pendarahan Otak

Kamis, 23 September 2021 | 13:22 WIB
6 Fakta Tukul Arwana, Komedian yang Dilarikan ke RS karena Pendarahan Otak
Tukul Arwana [Herwanto/Suara.com]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Ia juga terkenal dengan slogan “Ea, ea, eaa!” yang sangat khas serta anggapan “tampang ndeso rezeki kota” yang ia ungkapkan sendiri.

4.  Menduda setelah ditinggal istri untuk selama-lamanya

Pada tahun 1995, Tukul Arwana menikah dengan Susiana atau yang kerap disebut Susi Similikiti. Dari pernikahan tersebut, Tukul dan Susi dikaruniai dua orang anak dan satu anak adopsi.

Susiana meninggal dunia pada tahun 2016. Sejak saat itu, Tukul memilih untuk tetap melajang sampai sekarang.

Kendati demikian, ia pernah digosipkan dengan beberapa wanita, di antaranya Meggy Diaz yang juga merupakan pengisi acara yang sama dengan Tukul.

5. Juragan kos-kosan

Potret rumah Tukul Arwana di Bali. (YouTube/ Tukul Arwana TV)
Fakta Tukul Arwana. (YouTube/ Tukul Arwana TV)

Kepopuleran Tukul Arwana meledak saat membawakan acara 'Empat Mata' dengan jargon 'Kembali ke laptop' serta 'Tak sobek-sobek mulutmu'. Kabarnya Tukul menjadi presenter termahal di masa itu.

Sang istri kemudian mengolah penghasilan Tukul untuk kos-kosan. Tukul mengungkap kos-kosannya berada di banyak lokasi, bahkan sampai Bintaro. Jumlahnya pun tak main-main, sampai 200 kamar.

6. Dilarikan ke rumah sakit karena pendarahan otak

Baca Juga: 8 Potret Aktivitas Terbaru Tukul Arwana Sebelum Dilarikan ke Rumah Sakit

Tukul Arwana dibawa ke rumah sakit pada Rabu (22/9/2021), tepatnya sebelum magrib. Hal ini terungkap dari pernyataan ARTnya yang dikutip dari Youtube Mop Channel.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI