6 Artis Bumil Dinyinyir Netizen, Ada yang Dituding Minum Miras

Jum'at, 08 Oktober 2021 | 08:20 WIB
6 Artis Bumil Dinyinyir Netizen, Ada yang Dituding Minum Miras
Aurel Hermansyah dan Lesti Kejora. [Instagram]

Suara.com - Sebagai public figure, tentunya artis tanah air nggak lepas dari nyinyiran. Sayangnya, banyak netizen yang juga tetap nyinyir saat artis bumil.

Ada yang dituding hamil di luar nikah hingga minum minuman keras. Hal ini pun turut bikin gemas fans artis tersebut hingga heboh.

Penasaran nggak ya sama artis bumil dinyinyir netizen? Simak langsung:

1. Aurel Hermansyah

Acara pengajian 4 bulan Aurel Hermansyah (Instagram Aurel Hermansyah)
Acara pengajian 4 bulan Aurel Hermansyah (Instagram Aurel Hermansyah)

Aurel Hermansyah jadi salah satu artis yang dinyinyir saat hamil. Bukan tanpa sebab, saat kehamilan pertama dan keguguran banyak yang berkomentar Aurel Hermansyah terlalu sering mengumbar momen tersebut.

Sedihnya, netizen menyalahkan Atta Halilintar maupun Aurel Hermansyah kerap memamerkan kebahagiaan mereka. Hal ini sempat menuai sorotan setelah Aurel Hermansyah keguguran.

2. Lesti Kejora

Lesti Kejora dan Rizky Billar Umumkan Kehamilan dengan Andalan Pregnancy & Ovulation Test Kit. (DKT Indonesia)
Lesti Kejora dan Rizky Billar Umumkan Kehamilan dengan Andalan Pregnancy & Ovulation Test Kit. (DKT Indonesia)

Lesti Kejora pun nggak lepas dari nyinyiran setelah mengumumkan kehamilannya. Ia bahkan disebut hamil duluan karena nikah siri sebelum nikah secara negara.

Banyak juga yang membahas seputar baby bump Lesti Kejora yang besar. Namun, ia tak pernah menggubris nyinyiran netizen hingga rekan artis lainnya.

Baca Juga: Terkuak, Atta Halilintar Berantem sama Anang Hermansyah sebelum Nikah

3. Kesha Ratuliu

Artis Vaksin Covid-19 saat Hamil (Instagram/@kesharatuliu05)
Artis Vaksin Covid-19 saat Hamil (Instagram/@kesharatuliu05)

Kesha Ratuliu tengah hamil anak pertama dari pernikahan dengan Adhi Permana. Rupanya, Kesha Ratuliu nggak lepas dari nyinyiran netizen.

Hal ini terkait pilihan melahirkan caesar atau normal. Banyak yang nyinyir pendapat Kesha Ratuliu soal lahiran caesar.

4. Nathalie Holscher

Sule dan Nathalie Holscher [Instagram]
Sule dan Nathalie Holscher [Instagram]

Istri Sule pun jadi bulan-bulanan netizen di kehamilannya kali ini. Mantan DJ yang kini berhijab juga dibahas oleh netizen saat hamil.

Berawal dari hidung Nathalie Holscher yang disebut-sebut tak asli. Hal ini langsung ditanggapi oleh istri Sule, ia meminta putra sambungnya memencet hidung Nathalie Holscher.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI