Lagi Berduka, Doddy Sudrajat Malah Banjir Nyinyiran Warganet: Ngobrol di Samping Jenazah Ayah

Jum'at, 18 Februari 2022 | 13:41 WIB
Lagi Berduka, Doddy Sudrajat Malah Banjir Nyinyiran Warganet: Ngobrol di Samping Jenazah Ayah
Doddy Sudrajat (YouTube/Seleb Oncam News)

Suara.com - Doddy Sudrajat tengah berduka atas meninggalnya sang ayah. Namun di tengah kesedihannya ini ia masih mendapat komentar negatif dari warganet.

Hal itu terlihat saat seseorang mengabadikan Doddy Sudrajat yang duduk di samping jenazah sang ayah, Haji Abas Sabri. Alih-alih membaca Yasin, ayah Vanessa Angel itu ngobrol.

Ayah Vanessa Angel, Doddy Sudrajat [Yuliani/Suara.com]
Ayah Vanessa Angel, Doddy Sudrajat [Yuliani/Suara.com]

"Malah ngobrol mulu," tulis si pengunggah, @rumpi_gosip pada Jumat (18/2/2022).

Tak hanya itu, warganet juga menyoroti Doddy Sudrajat yang sibuk dengan ponselnya.

"Update status atau briefing rencana konser," timpal @mardiati_suryadi.

"Positif thinking aja, mungkin dia lagi baca di hp," sahut @erna_radimasshanum

Doddy Sudrajat dan Ageng Kiwi [YouTube]
Doddy Sudrajat dan Ageng Kiwi [YouTube]

Ucapan nyinyir warganet langsung mendapat balasan dari Jeki, keponakan Doddy Sudrajat. Ia memberi penjelasan mengenai dugaan sang om tidak membaca Yasin.

"Gue kasih tahu nih buat orang yang sotoy. Orang yang ngaji, baca Yasin itu baru datang," kata Jeki di kolom komentar.

Ia menambahkan, "Doddy Sudrajat ngomong sama tante gue di pihak keluarga. Keluarganya juga sudah baca Yasin sebelum pelayat datang!!!"

Baca Juga: Bukti Kasih Sayang, Doddy Sudrajat Bopong Jasad Ayah untuk Disemayamkan

Sebelumnya, Doddy Sudrajat mengabarkan kabar duka ini lewat postingan di Instagram Story. Ia tertunduk dan memegang tubuh sang ayah.

"Innalilahi wa Inna ilaihi Raji'un, selamat jalan ayah," tulis Doddy Sudrajat, Kamis (17/2/2022) malam.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI