Aurel Hermansyah yang makin kecewa dengan Atta Halilintar kemudian memilih menyudahi obrolan dan meninggalkan sang konten kreator.
"Ah sudah lah, kenapa harus bohongin istri sih," ucap Aurel.
Diberitakan sebelumnya, Aurel Hermansyah marah saat tahu Atta Halilintar membawa pulang Vespa lagi ke kediaman mereka.
Ia sampai melarang kakak Thariq Halilintar masuk rumah bila tak mau menjual lagi Vespa yang baru dia beli.