Top 5 Sepekan: Charly Van Houten Cuma Pakai Kolor Makan Mi Instan, Lesti Kejora Cabut Laporan

Yazir Farouk Suara.Com
Sabtu, 15 Oktober 2022 | 22:29 WIB
Top 5 Sepekan: Charly Van Houten Cuma Pakai Kolor Makan Mi Instan, Lesti Kejora Cabut Laporan
Musisi Charly Van Houten. [Suara.com/Yazir Farouk]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Rizky Billar dihadirkan saat rilis kasus KDRT di Polres Jakarta Selatan, Kamis (13/10). [Suara.com/Oke Atmaja]
Rizky Billar dihadirkan saat rilis kasus KDRT di Polres Jakarta Selatan, Kamis (13/10). [Suara.com/Oke Atmaja]

Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Endra Zulpan membenarkan kalau Lesti Kejora mengajukan permohonan pencabutan laporan kasus KDRT terhadap Rizky Billar. Meski begitu, hal tersebut bukan berarti kasus selesai dan Billar bisa menikmati kebebasannya.

Menurut Endra Zulpan, ada beberapa prosedur yang harus dilewati. Zulpan juga memastikan kalau malam ini Rizky Billar masih harus menginap di ruang tahanan Polres Metro Jakarta Selatan.

Baca selengkapnya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI