Diselingkuhi Teuku Rassya, Psikologi Adinda Adzani Terganggu hingga Butuh Healing

Rabu, 26 Oktober 2022 | 15:17 WIB
Diselingkuhi Teuku Rassya, Psikologi Adinda Adzani Terganggu hingga Butuh Healing
Adinda Azani (instagram/@dindazani)

Suara.com - Adinda Azani mengalami nasib diselingkuhi Teuku Rassya. Tapi tenang, ini bukan yang sebenarnya namun berada di series Healing.

Adinda Azani memerankan Tita, perempuan yang memiliki pacar bernama Dio (Teuku Rassya). Namun hubungan mereka tidak berjalan lancar karena adanya perselingkuhan.

Para pemain seriesHealing berpose saat jumpa pers di Jakarta, Selasa (25/10). [ Suara.com /Oke Atmaja]
Para pemain seriesHealing berpose saat jumpa pers di Jakarta, Selasa (25/10). [ Suara.com /Oke Atmaja]

Tita yang diselingkuhi Dio akhirnya memutuskan hubungan tepat di anniversary mereka ketiga tahun. Imbasnya, ia merasa psikisnya terguncang dan membutuhkan hal untuk menyembuhkan diri.

"Ceritanya menarik dan sangat related," kata Adinda Azani saat konferensi pers di CGV Grand Indonesia, Jakarta Pusat pada Selasa (25/10/2022).

Bagi Adinda Azani, serial Healing menjadi sarana untuk menyembuhkan diri. Terutama untuk mereka yang tengah memendam masalah dan tak tahu cara untuk mengeluarkannya.

"Kenapa harus menonton Healing karena setiap orang ada hal yang dipendam dan bisa ikutan cara healing. Jadi, kalian bisa lebih terbuka," ujar artis 28 tahun ini.

Sutradara series ini, Nurdin Van Jogja menambahkan, cerita Healing bukan hanya sekadar memberikan hiburan, tapi juga bagaimana seorang penderita kesehatan mental bisa melewatinya.

Aktor Teuku Rassya saat ditemui di Hitmakers Studio, Jakarta Pusat, Rabu (13/10/2021). [Suara.com/Alfian Winanto]
Teuku Rassya [Suara.com/Alfian Winanto]

Selain Adinda Azani dan Teuku Rassya, sejumlah bintang papan atas lainnya juga ikut meramaikan series ini.

Mereka di antaranya Bio One, Alifa Lubis, Annette Edoarda, Avan the Love, Frans Nickolas, Kinaryosih, Luz Victoria dan masih banyak lagi.

Baca Juga: 7 Anak Artis Pakai Nama Cut dan Teuku, Ada Ria Ricis Shireen Sungkar

Serial Healing sudah bisa disaksikan sebanyak lima episode di Maxstream mulai hari ini, Rabu (26/10/2022).

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI