Unggah Foto Peluk Ferdinand Ardiansyah, Putri Delina Ingin Sindir Nathalie Holscher?

Ismail Suara.Com
Senin, 07 November 2022 | 17:54 WIB
Unggah Foto Peluk Ferdinand Ardiansyah, Putri Delina Ingin Sindir Nathalie Holscher?
Momen kebersamaan Nathalie Holscher dan Putri Delina (Instagram/@nathalieholscher)

Suara.com - Putri Delina, putri komedian Sule mengunggah foto bersama adiknya, Ferdinand Ardiansyah di instagram pribadinya.

Putri Delina terlihat kompak menggunakan baju yang sama menggunakan baju kotak-kota berwarna kuning dengan garis hitam dan putih.

Putri Delina singgung Nathalie Holscher (Instagram/@putridelinaa)
Putri Delina singgung Nathalie Holscher (Instagram/@putridelinaa)

Tidak ada yang aneh dengan foto tersebut, namun dari captionnya perempuan 21 tahun itu seperti menyindir mantan ibu sambungnya, Nathalie Holscher yang resmi jadian dengan mantan kekasihnya saat sekolah dulu, Fariz Utama.

"Kita liatin," tulisnya di caption foto yang diunggah.

Putri Delina singgung Nathalie Holscher (Instagram/@putridelinaa)
Putri Delina singgung Nathalie Holscher (Instagram/@putridelinaa)

Secara tidak langsung Putri Delina memang tidak menegur mantan ibu sambungnya tersebut. Namun warganet yang memberi komentar seolah mengetahui adik Rizky Febian itu menyindir Nathalie.

Potret kebersamaan Nathalie Holscher dan mantan pacar (Instagram/@nathalieholscher)
Potret kebersamaan Nathalie Holscher dan mantan pacar (Instagram/@nathalieholscher)

"Biarin ajalah, toh mas Sule juga sudah bahagia, dari pada fitnah kan mending ditunjukkin," tulis salah satu akun di instagram.

"Lihatin Nathalie bahagia?," sambung akun @nailxzzrz.

"Liatin mantan mama tiri," komen @alannisahanna.

Baca Juga: 7 Potret Nathalie Holscher dan Fariz Utama Dinner Romantis, Didoakan Segera Menikah

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI