Bakal Dibintangi Kim So Hyun dan Hwang Minhyun, Ini 4 Fakta Drama Romantis Misteri Useless Lies

Ismail Suara.Com
Rabu, 30 November 2022 | 03:00 WIB
Bakal Dibintangi Kim So Hyun dan Hwang Minhyun, Ini 4 Fakta Drama Romantis Misteri Useless Lies
Fakta Useless Lies (Kolase Instagram/@wow_kimsohyun/@optimushwang)

4. Sama-Sama Punya Drama Baru yang Belum Tayang

Fakta Useless Lies (Kolase Instagram/@wow_kimsohyun/@optimushwang)
Fakta Useless Lies (Kolase Instagram/@wow_kimsohyun/@optimushwang)

Baik Kim So Hyun maupun Hwang Minhyun sama-sama punya drama baru yang belum tayang. Kim So Hyun sudah dikonfirmasi membintangi drama baru berdasarkan webtoon populer yaitu Is It a Coincidence bareng Chae Jong Hyeop. Drama yang akan tayang tahun depan ini menceritakan kisah anak muda yang menemukan cinta sejati dan impian mereka setelah bertemu dengan cinta pertama dari 10 tahun yang lalu.

Hwang Minhyun juga punya drama baru yang merupakan lanjutan dari Alchemy of Souls yang populer itu. Hwang Minhyun akan kembali sebagai Seo Yul di Alchemy of Souls Part 2 atau Alchemy of Souls: Light and Shadow. Pemirsa bisa melihat kembali penampilan dan aktingnya yang keren sebagai pemuda yang tengah mengatasi krisis dan masih berpegang teguh pada cinta pertamanya pada 10 Desember 2022 mendatang di tvN atau Netflix.

Itu dia beberapa fakta Useless Lies, drama romantis misteri baru yang dibintangi oleh Kim So Hyun dan Hwang Minhyun. Bagi yang sudah penasaran dengan dramanya, harap bersabar! Pasalnya, Useless Lies saat ini dijadwalkan tayang perdana pada tahun 2023. Siapa yang excited melihat Hwang Minhyun dan Kim So Hyun bakal adu akting bareng?

Kontributor : Yoeni Syafitri Sekar

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI