"Namanya jantung ya, jadi mendadak merasakan sakit yang nggak ketahan banget," jelas manajer Marsha Aruan, Dawan pada saat itu.
Jenazah ayah Marsha Aruan dimakamkan di TPU Tanah Kusir, Jakarta setelah menjalani beberapa rangkaian ibadah dalam agama Kristen.