![Denny Cagur bersama istri, Santi Widihastuti alias Shanty Denny. [Instagram]](https://media.suara.com/pictures/original/2021/08/25/34663-denny-cagur-bersama-istri-santi-widihastuti-alias-shanty-denny.jpg)
6. Sudah cukup lama terjun ke dunia politik, Sigit Purnomo Syamsuddin Said alias Pasha Ungu akan mengincar kursi DPR RI untuk daerah pemilihan (dapil) 3 DKI Jakarta.
![Sigit Purnomo Syamsuddin Said atau Pasha Ungu di kawasan Pasar Minggu, Jakarta, Minggu (6/11/2022) [Suara.com/Adiyoga Priyambodo]](https://media.suara.com/pictures/original/2022/11/06/85115-sigit-purnomo-syamsuddin-said-atau-pasha-ungu-di-kawasan-pasar-minggu-jakarta-minggu-6112022.jpg)
7. Partai NasDem akan memasang presenter Ramzi untuk nyaleg DPR dapil Jawa Barat V yang meliputi Kabupaten Bogor.
![Ramzi [Instagram]](https://media.suara.com/pictures/original/2022/10/20/33964-ramzi.jpg)
8. Sedangkan Choky Sitohang mencalonkan diri sebagai caleg NasDem di dapil Jabar VI untuk Pemilu 2024 mendatang.
9. Ali Syakieb juga bakal maju sebagai caleg dari Partai NasDem, tapi dipasang di dapil Jabar XI yang meliputi Garut, Kabupaten dan Kota Tasikmalaya.

10. Sempat gagal di Pemilu 2019, Nafa Urbach tak kapok dan akan maju lagi sebagai caleg dari partai NasDem.

11. Terakhir dalam daftar ini ada Komeng yang baru saja mendaftarkan diri sebagai bakal calon anggota DPD RI ke KPU Jawa Barat (Jabar).
![Potret Komeng bareng Valentino Rossi [Instagram]](https://media.suara.com/pictures/original/2021/08/08/62979-potret-komeng-bareng-valentino-rossi.jpg)
Itulah deretan artis yang nyaleg di Pemilu 2024.
Kontributor: Chusnul Chotimah
Kontributor : Chusnul Chotimah
Baca Juga: Seleb TikTok Putri Maulida Tewas Terlindas Truk, Natasha Wilona Dibisikkan Kalimat Syahadat