5 Artis Pasang Badan Saat Anak Dirundung Haters, Ada yang Langsung Datangi Rumah Pelaku

Ismail Suara.Com
Selasa, 13 Juni 2023 | 18:27 WIB
5 Artis Pasang Badan Saat Anak Dirundung Haters, Ada yang Langsung Datangi Rumah Pelaku
Ayu Ting Ting bersama putrinya, Bilqis Khumairah Razak menuju masjid untuk menjalani Salat Ied di kawasan Sukmajaya Depok, Jawa Barat, Sabtu (22/4/2023). [Adiyoga Priyambodo/Suara.com
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Atta Halilintar kembali dibuat geram oleh seorang haters. Dia kesal lantaran anaknya dibully di media sosial.

Melihat aksinya tersebut, suami Aurel Hermansyah itu, tak bisa tinggal diam. Dia pun berencana melaporkan pemilik akun yang telah menghina putrinya.

Kasus anak artis jadi korban perundungan di media sosial bukan hanya terjadi dengan putri Atta Halilintar.

Sebelum-sebelumnya beberapa artis dibuat kesal dengan ulah haters yang telah melakukan perundungan kepada buah hatinya.

Siapa saja artis yang langsung pasang badan saat buah hatinya jadi korban bully haters? Berikut ulasannya.

1. Ayu Ting Ting

Ayu Ting Ting ditemui di kawasan Sukmajaya, Depok, Jawa Barat, Sabtu (22/4/2023). [Adiyoga Priyambodo/Suara.com]
Artis Pasang Badan Saat Anak Dirundung Haters [Adiyoga Priyambodo/Suara.com]

Ayu Ting Ting tak banyak menanggapi komentar haters di media sosial. Namun ketika Bilqis Khumairah Razak sang putri yang jadi sasaran, Ayu tak mau diam saja.

Akun haters yang dilaporkan Ayu Ting Ting pada 2021 rupanya telah membully anak dan keluarganya sejak 2017. Akun tersebut bernama Gundik Empang.

2. Ussy Sulistiawaty

Baca Juga: Aurel Hermansyah Ditipu Teman Sendiri Hingga Rugi Rp65 Juta, Ashanty: Astagfirullah

Jalan-Jalan di Australia Pakai Ransel, Ussy Sulistiawaty Malah Mirip Anak Sekolah Lagi Bolos. (Dok: Instagram/ussypratama)
Artis Pasang Badan saat Anak Dirundung Haters (Instagram/@ussypratama)

Begitu pun dengan Ussy Sulistiawaty yang langsung pasang badan saat putrinya dibully. Seperti di tahun 2018, Ussy membalas komentar haters yang membeda-bedakan anaknya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI