Aurel Hermansyah Unggah Foto Orangtua Kandung dan Sambung, Wajah Anang Hermansyah dan Raul Lemos Jadi Sorotan Warganet

Ismail Suara.Com
Kamis, 14 September 2023 | 08:45 WIB
Aurel Hermansyah Unggah Foto Orangtua Kandung dan Sambung, Wajah Anang Hermansyah dan Raul Lemos Jadi Sorotan Warganet
Foto Orangtua Aurel Hermansyah (Instagram/@aurelie.hermansyah)

Suara.com - Aurel Hermansyah mengunggah foto ke-4 orangtuanya yang foto bersama di acara 7 bulanan.

Raul Lemos, Kris Dayanti, Ashanty, dan Anang Hermansyah terlihat kompak saat sedang berfoto bersama. Aurel pun mengaku beruntung dengan hal tersebut.

"Blessed," tulisnya singkat sekaligus menyisipkan emoji love, tangan menelungkup dan bintang berkilau.

Unggahan itu pun langsung diresponoleh beragam komentar positif. Mereka senang ayah ibu Aurel tetap bisa bersama walau sudah punya keluarga masing-masing.

"MasyaAllah tabarakallah Mama Nur adem lihat foto ini. Jarang juga bisa akur kayak gini," tulis salah satu warganet.

Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah di acara tujuh bulanan. [Instagram]
Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah di acara tujuh bulanan. [Instagram]

Namun tak sedikit netizen yang malah jadi salah fokus menyoroti wajah Anang dan Raul. Keduanya dinilai mirip oleh beberapa netizen.

"Adem banget lihat keluarga yang satu ini, mana mukanya avo sama pipi Anang mirip lagi," tulisnya.

"Apa hanya aku yang merasa, kok bapak lemos dan bapak anang mukanya mirip ya," komentar warganet lainnya.

"Anang sama Raul Lemos kok mirip ya," sambung wargent lainnya.

Baca Juga: Anang Hermansyah Melongo Lihat Penampilan Baru Ashanty, Langsung Minta Anak-Anak Tidur di Kamar Sendiri

 "Iya emang kemiripan 85 persen bulet besar," timpal yang lain. "

Tujuh Bulanan Aurel Hermansyah (Instagram/(YouTube/AH)
Tujuh Bulanan Aurel Hermansyah (Instagram/(YouTube/AH)

Seperti diketahui, hubungan Krisdayanti dengan kedua anaknya dari pernikahan bersama Anang Hermansyah yakni Aurel dan Azriel sempat renggang karena hak asuh jatuh ke Anang.

Aurel dan Azriel bahkan sempat perang dingin dengan Raul Lemos.

Namun beruntungnya, Aurel dan Azriel sudah lebih dekat dengan Krisdayanti bahkan ayah sambungnya, Raul Lemos. Sikap mereka ini berubah sejak Aurel menikan dengan Atta Halilintar.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI