Aaliyah Massaid Ngebet Mau Nikah, Netizen Kasihan: Kelihatan Suka Sendiri

Sumarni Suara.Com
Kamis, 14 September 2023 | 12:19 WIB
Aaliyah Massaid Ngebet Mau Nikah, Netizen Kasihan: Kelihatan Suka Sendiri
Sosok Aaliyah Massaid yang dikabarkan dekat dengan Thariq (Instagram/@aaliyah_massaid)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Cinta sendiri judulnya, hati Thariq pasti ke Uti (Fuji)," sindir @sum***.

Seperti diketahui, hubungan Aaliyah Massaid dan Thariq Halilintar memang sedang menjadi sorotan publik. Meskipun membantah sudah jadian, keluarga keduanya kabarnya sudah memberikan restu.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI