Salat Jadi Cara Rebecca Klopper Cari Ketenangan, Netizen Malah Mencibirnya

Selasa, 31 Oktober 2023 | 19:44 WIB
Salat Jadi Cara Rebecca Klopper Cari Ketenangan, Netizen Malah Mencibirnya
Potret Liburan Rebecca Klopper (Instagram/@rklopperr)

Suara.com - Unggahan terbaru Rebecca Klopper bikin heboh netizen. Ini karena dia tampil memakai mukena, seperti orang yang habis salat. 

Foto tersebut ia bagikan saat menjawab pertanyaan netizen.  Sebelumnya, seorang warganet bertanya bagaimana cara Rebecca mendapat ketenangan batin.

"Spill caranya tenang sehari aja," tanya warganet dikutip dari Story Rebecca Klopper yang diunggah @lambe_danu, Selasa (31/10/2023).

"Caya nggak caya (percaya nggak percaya)," balas Rebecca Klopper sambil mengunggah fotonya memakai mukena.

Dalam foto tersebut, Rebecca Klopper juga tampak tersenyum lebar dengan setelan mukena warna abu. Ia juga terlihat memejamkan matanya dengan senyum semringah itu.

Unggahan ini langsung menuai berbagai respons warganet. Banyak yang tak percaya dengan Rebecca Klopper hingga menyebut pemain Virgo and The Sparklings itu mendadak alim.

"Sholat itu kewajiban nggak perlu tunggu tenang," komentar @zis***.

"Hyper dia mah, giliran dibully mendadak alim," balas @asv***.

"Mendadak tobat kah?," @ash*** menimpali.

Baca Juga: Fadly Faisal Gercep 'Polisikan' Fans Fanatik Fuji yang Serang Tissa Biani

"Minta simpati? Videonya yang liat bukan 1 atau 2 orang yg lihat tapi berjuta," imbuh @its***.

Sebagai informasi, nama Rebecca Klopper viral usai video dewasa mirip dirinya tersebar. Tak hanya satu, video syur tersebut ada tiga dengan durasi waktu berbeda-beda.

Bahkan, baru-baru ini beredar kabar bahwa muncul satu video lagi dengan durasi 19 menit di TikTok. Namun, kabar itu dibantah tegas Rebecca Klopper.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI