Lewat story akun Instagram pribadinya, Fuji mengultimatum salah seorang haters yang mencibir gaya hidupnya.

"Diam ya cantik. Enggak ada waktu buat kamu. Selamat bersenang-senang dalam kebencian," ujar Fuji.
Di samping itu, haters tersebut juga diketahui sempat membanding-bandingkan Fuji dengan Mayang, putri Doddy Sudrajat.
"Siap-siap aku cari ya. Sudah aku SS (tangkapan layar) semua, tunggu tim IT nyari kamu ya. Thank you. Pasal berlapis," ucap Fuji.