Sama-sama Mewah Bak Princess, Segini Perbedaan Biaya Nikah Ria Ricis dan Sandra Dewi

Selasa, 07 Mei 2024 | 15:12 WIB
Sama-sama Mewah Bak Princess, Segini Perbedaan Biaya Nikah Ria Ricis dan Sandra Dewi
kolase foto pernikahan Ria Ricis dan Sandra Dewi (Instagram/@sandradewi88/@fdphotography90)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sandra Dewi

Pernikahan Harvey Moeis dan Sandra Dewi (Instagram/@sandradewiiii88)
Pernikahan Harvey Moeis dan Sandra Dewi (Instagram/@sandradewiiii88)

Selaras dengan Ria Ricis, pesta pernikahan Sandra Dewi dan Harvey Moeis juga digelar secara mewah dan meriah di Tokyo Disneyland pada 14 November 2016.

Menurut laman Luxurylaunches, biaya untuk menggelar pernikahan di Disneyland Tokyo dipatok dengan angka fantastis yakni 96.000 Dollar AS atau sekitar Rp 1,5 miliar. Harga tersebut berlaku untuk paket 50 tamu undangan.

BACA JUGA: Menilik Kembali Mewahnya Souvenir Pernikahan Sandra Dewi dan Harvey Moeis, Harganya Gak Main-Main

Tamu undangan pesta pernikahan Sandra Dewi dan Harvey Moeis mendapat jamuan makan malam di hotel senilai 25.200 Yen atau sekitar Rp 3,1 juta.

Sementara itu, tamu undangan yang hadir dalam acara sakramen pernikahan Sandra Dewi dan Harvey Moeis di Gereja Katedral Jakarta mendapat souvenir yang mewah.

Souvenir tersebut berupa parfum dari Elantier. Dalam situs Blibli, satu unit parfum Elantier seperti souvenir pernikahan Sandra Dewi dijual seharga Rp 882 ribu.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI