Tak Disangka Rating Drama Lovely Runner Melejit, Ternyata Alasannya karena Ini

Eliza Gusmeri Suara.Com
Rabu, 29 Mei 2024 | 14:00 WIB
Tak Disangka Rating Drama Lovely Runner Melejit, Ternyata Alasannya karena Ini
Lovely Runner [youtube]

Suara.com - Drama Korea "Lovely Runner" menutup ending gemilang, mencatat rating tertinggi sepanjang penayangannya.

Melansir Allkpop, Episode terakhirnya pada 28 Mei mencapai 5,8% di platform berbayar, melonjak dari episode sebelumnya yang hanya 5,3%. Di wilayah metropolitan, ratingnya bahkan mencapai 7,2%.

Kenaikan rating ini menandakan kesuksesan "Lovely Runner" dalam memikat hati para penonton. Mengapa rating drama ini tiba-tiba melejit?

1. Alur cerita yang dinamis

Lovely Runner [instagram]
Lovely Runner [instagram]

Drama ini dikemas dengan alur cerita yang dinamis, adegan-adegan berkesan, dan penampilan luar biasa dari para pemerannya.

Menawarkan kisah romansa yang mengharukan selama 15 tahun antara Im Sol (Kim Hye Yoon) dan Ryu Seon Jae (Byun Woo Seok).

2. Momen Emosional

Lovely Runner
Lovely Runner

Penonton diajak untuk mengikuti perjalanan Im Sol dalam menyelamatkan Seon Jae, yang diwarnai momen-momen menegangkan dan emosional.

Akhir cerita yang memuaskan, di mana Seon Jae mendapatkan kembali ingatannya, menjalin hubungan dengan Im Sol, dan meraih mimpinya menjadi sutradara, menjadi hadiah yang membahagiakan bagi para penggemar.

Baca Juga: Netizen Heboh! Ending Lovely Runner Bikin Dejavu ke Pernikahan Hyun Bin dan Son Ye Jin

3. Drama Hiburan

Lovely Runner [youtube]
Lovely Runner [youtube]

"Lovely Runner" telah dijuluki sebagai "obat untuk mengatasi kesedihan di hari Senin" karena kemampuannya menghangatkan hati dan memberikan hiburan yang menyenangkan.

4. Pemain yang menarik

Lovely Runner [youtube]
Lovely Runner [youtube]

Popularitasnya pun meluas di luar layar kaca, dengan para pemainnya yang menarik perhatian dan membangun basis penggemar yang solid.

Kesuksesan "Lovely Runner" menjadi bukti bahwa drama Korea dengan cerita yang tulus dan menyentuh hati, dipadukan dengan akting yang memukau, akan selalu mendapatkan tempat di hati para penonton.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI