Harus Jaga Salat, Syifa Hadju Ogah Pakai Kuku Palsu atau Nail Art

Ferry Noviandi Suara.Com
Jum'at, 30 Agustus 2024 | 08:00 WIB
Harus Jaga Salat, Syifa Hadju Ogah Pakai Kuku Palsu atau Nail Art
Syifa Hadju Berhijab di kajian Ustaz Hanan Attaki (Instagram)

"Itu baru tahu agama. Salut Cipa. Banyak artis mah tetap pakai walaupun salatnya nggak sah," kata akun @dun*** memuji.

"Semoga tetap istikamah. Salut banget sama Syifa. Pantesan wajahnya bersinar, rajin salat gitu," sahut akun @ari***.

Sebelumnya Syifa Hadju ramai dituding melakukan suntik putih karena kulitnya dulu terlihat lebih gelap dari sekarang. Syifa membantah, mengatakan dirinya hanya melakukan perawatan seperlunya saja.

Kontributor : Chusnul Chotimah

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI