5 Fakta Menarik Maudy Effrosina yang Digosipkan Pacaran dengan Fadly Faisal

Sumarni Suara.Com
Minggu, 22 September 2024 | 18:30 WIB
5 Fakta Menarik Maudy Effrosina yang Digosipkan Pacaran dengan Fadly Faisal
Fakta Menarik Maudy Effrosina (Instagram/@maudyeffrosina)

Suara.com - Maudy Effrosina baru-baru ini digosipkan sebagai wanita yang berhasil mencuri hati Fadly Faisal setelah putus dari Rebecca Klopper. Gosip itu berawal dari Maudy dan Fadly kepergok nonton konser bersama.

Maudy Effrosina dan Fadly Faisal rupanya kepergok nonton konser Bruno Mars di Jakarta International Stadium (JIS). Oleh sebab itu, berbagai hal tentang Maudy jadi dicari tahu.

Dalam kesempatan kali ini, redaktur Suara.com akan mengulas berbagai fakta menarik Maudy Effrosina yang digosipkan sebagai pacar baru Fadly Faisal. Yuk simak bareng-bareng!

1. Beda agama dengan Fadly Faisal

Fakta Menarik Maudy Effrosina
Fakta Menarik Maudy Effrosina

Gosip Maudy Effrosina dan Fadly Faisal pacaran sayangnya tidak mendapat sambutan baik. Pasalnya Maudy dan Fadly beda agama.

Maudy Effrosina diketahui beragama Kristen, sementara Fadly Faisal seorang muslim. Oleh sebab itu, publik sangsi Fadly mendapatkan restu dari sang ayah, Haji Faisal.

2. Pernah tolak Harris Vriza

Fakta Menarik Maudy Effrosina
Fakta Menarik Maudy Effrosina

Sebelum Fadly Faisal, Maudy Effrosina sempat dekat dengan Harris Vriza. Namun Harris ditolak Maudy karena perbedaan agama.

Fakta itu diungkap Raffi Ahmad saat Maudy Effrosina dan Harris Vriza menjadi bintang tamu acara "Okay Boss" Trans7. Kendati begitu, Maudy pernah pacaran beda agama tetapi berakhir kandas.

Baca Juga: Pamer Foto Bareng Syifa Hadju, El Rumi Kaget Baca Komentar Rebecca Klopper

Lantas apabila benar kini pacaran dengan Fadly Faisal, Maudy Effrosina nggak kapok pacaran beda agama yang kemungkinan besarnya putus lagi nih?

3. Lebih tua dari Fadly Faisal

Fakta Menarik Maudy Effrosina
Fakta Menarik Maudy Effrosina

Maudy Effrosina bisa dibilang terlahir dengan wajah baby face. Tidak banyak yang tahu apabila Maudy akan segera berulang tahun ke-29 dalam waktu dekat.

Maudy Effrosina merupakan aktris kelahiran 17 November 1995. Sementara Fadly Faisal kelahiran tahun 2000 sehingga lebih muda lima tahun dari Maudy.

4. Senior Fadly Faisal

Fakta Menarik Maudy Effrosina
Fakta Menarik Maudy Effrosina

Di dunia akting, Maudy Effrosina adalah senior Fadly Faisal yang baru memulai debut aktingnya melalui web series "Juara the Eris" (2021) dan film Sri Asih (2022).

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI