Agnez Mo Kepergok Beri Dukungan ke Cassie, Korban Utama Kasus P Diddy

Jum'at, 27 September 2024 | 17:37 WIB
Agnez Mo Kepergok Beri Dukungan ke Cassie, Korban Utama Kasus P Diddy
P. Diddy - Cassie - Agnez Mo (Instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Penyanyi yang sedang berkiprah di industri musik Internasional itu meninggalkan 5 emoji hati di kolom komentar sambil menandai akun Cassie.

Sementara warganet yang lain memberi pujian atas keberanian Cassie.

"Lihat apa yang kamu mulai? Keberanianmu menghancurkan laki-laki yang semua orang tak tersentuh. Tuhan memberkatimu!" kata seorang warganet.

"Kamu adalah pahlawan, Cassie Ventura. Kamu menyelamatkan banyak orang dari rasa sakit dan penderitaan," puji warganet lainnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI