Raffi Ahmad Bela Nagita Slavina yang Dituding Sombong Gegara Cueki Penggemar

Sumarni Suara.Com
Selasa, 29 Oktober 2024 | 15:11 WIB
Raffi Ahmad Bela Nagita Slavina yang Dituding Sombong Gegara Cueki Penggemar
Raffi Ahmad dan Nagita Slavina (Instagram/@raffinagita1717)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Irfan Hakim sebagai sahabat Raffi sekaligus Nagita juga memberikan penjelasan bagaimana kondisi panggung yang disebut sangat berisik.

“Di atas itu ada monitor, ada orang ngomong, itu enggak kedengeran. Kalau di HP-nya mungkin kedengeran karena deket,” kata Irfan menerangkan.

Saat berada di atas panggung itu, Gigi diduga tidak mendengar panggilan penggemar, terlebih saat itu ada orasi.

“Kalau Gigi tuh di atas ada monitor, apalagi lagi orasi,” kata Irfan menambahkan.

Sementara itu Raffi juga mengatakan jika kita sedang berada di atas panggung, perhatian harus berpusat pada orang yang sedang berpidato atau berbicara untuk menghargainya.

“Kadang tuh bukan kita sombong, terkadang kalau di atas panggung itu pikiran kita juga lagi fokus ke misalnya nih kayak ada yang lagi ngomong, ada yang lagi pidato ya kan kita menghargai,” terang Raffi Ahmad.

Kontributor : Rizka Utami

Baca Juga: Raffi Ahmad Tak Pikirkan Gaji Utusan Khusus Presiden: Udah Dikasih Banyak Rezeki

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI