"Beliau salah satu kandidat calon Ketua Umum PARFI. mudah-mudahan beliau terpilih," terang Razman.
Dibekukannya sumpah advokat Firdaus Oiwobo sebagai imbas dari tindakannya yang naik ke meja sidang. Konsekuensi pembekuan itu, Firdaus disebut tak bisa lagi jalani praktik sebagai advokat.